Bismillah..
Bikin cemilan buat anak2ku sekalian buat bekal sekolah kemaren. Salah satu alternatif jatuh pada kudapan yang serba lembut, lebih sehat karna tanpa pengawet plus mengenyangkan yakni Roti Sobek Kukus Isi Mises. Sebenarnya Roti Sobek ini resepnya aku adaptasi dari resep bakpao yang pernah aku buat disini.
Perbedaan roti kukus dengan roti yang dioven terletak pada warna dari roti itu sendiri. Kalau dioven berwarna cokelat, sementara yang dikukus berwarna putih. Ini dikarnakan kedalam adonan roti kukus ditambahkan mentega putih dan begitu juga penggunaan telur cuma putihnya saja.
Selain itu yang harus diperhatikan, waktu fermentasi jangan melebihi batas waktu supaya setelah matang roti tidak berkerut. Dan pengukusannya juga jangan terlalu lama agar roti tidak keriput.
Untuk resep silahkan liat dilink tersebut diatas yaa...)
Untuk resep silahkan liat dilink tersebut diatas yaa...)